Memendam

      

Oleh: Ilma Andriani
(Mahasiswa UIN Imam Bonjol Padang)

Rasanya ingin aku ungkapkan
Rasanya ingin aku miliki
Namun semua hanya ilustrasi hati
Semua hanya kebiasaan

Terdiam dalam semua pikiran
Nyaman untuk dipendam,
Di balik hati yang ingin merasakan
Menyembunyikan semua rasa yang ingin diungkapkan

Total
0
Shares
Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Previous Post

Ketua Forum Kemuslimahan KSI Ulul Albab: Perempuan Berperan Penting di Era Moderenisasi

Next Post

Pelepasan Mahasiswa KKN Melayu Serumpun, Rektor UIN IB: Bangun Solidaritas

Related Posts

Bulanku

Oleh : Dini Harianti BulankuMalam ini kau menemaniku di kala sunyi Di kesunyian ini aku merenung, duduk bersimpuhBerkawan…
Selengkapnya
Total
0
Share